Jumat, 12 April 2013

Cara Menguji Koneksi Ping

Diposting oleh Dhewy di Jumat, April 12, 2013


Pada pertemuan sebelumnya kita telah membahas cara setting ip di windows 7, nah bias dibilang ini adalah lanjutan dari artikel tersebut karena untuk menguji koneksi ping kita harus setting ip kita terlebih dahulu, namun bisa saja tidak jikalau kita sudah dalam satu jaringan yang sama dengan computer yang akan kita ping.  Berikut adalah langkah-langkahnya:
1.      Buka command prompt
2.      Cek IP address computer yang akan anda ping dengan cara ketik: ipconfig lalu enter. Maka akan muncul seperti gambar dibawah ini.
           
3.      Di atas terlihat bahwa IP address PC yang digunakan adalah 10.227.49.61
4.      setelah itu ketik ping 10.227.49.61 lalu enter
           
5.      apabila berhasil maka akan muncul statistic seperti diatas dengan yang didalamnya bertuliskan (0% Loss).

6.      Dan apabila salah maka akan muncul statistic dibawah ini dengan tanda didalam kurung (100% Loss).
            

Nah itulah pembahasan cara menguji koneksi ping, moga bermanfaat.. ^_^

0 komentar:

Posting Komentar

My Profile

 

Happy with IT Copyright © 2012 Design by Antonia Sundrani Vinte e poucos